Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Penggunaan fungsi absolut ( Ms. Excel 2007 )

Sel absolut adalah lembar kerja atau alamat sel yang tidak mengalami perubahan dimana pada saat menjumlahkan, mengurangi, membagi maupun menggabungkan terdapat satu sel yang dikunci dan tidak bisa berubah.
Ciri-ciri sel absulut:

Ditandai dengan $
 
Fungsi absolut : yaitu fungsi yang berguna untuk memberikan nilai absolue/ harga mutlak terhadap sebuah nilai, dengan bentuk umum: =Abs(sel kunci), misalnya =Abs(D3) artinya membuat nilai absulote dari kolom D baris ke 3.

Contoh:
Terdapat Data 















Untuk mengalikan jumlah lembar dengan harga kertas maka kita harus menggunakan sel absolut, jika tidak maka akan seperti berikut.




















 Ini menggunakan rumus yang bener maka hasilnya benar dan bukan pecahan atau #NUM!
























 semoga ini membantu anda untuk menggunakan sel absulut dalam pekerjaan apapun
 

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar